Build Hero Murad Arena of Valor

Februari 11, 2018 Add Comment

Build Hero Murad Arena of Valor

Murad adalah hero Assassin baru di Garena AOV. Jika kalian ingin pro menggunakan hero Murad maka kalian harus tau build item dan arcana yang tepat untuk hero ini.
Mari kita simak:
Build Item Murad:

uild murad 2
1.Soulreaver
soulreaver-90x90
Dengan menggunakan build ini Murad akan mendapatkan
  • +35% ATK Speed
  • +10% life Steal
  • +10% Cooldown Red
Selain itu kamu akan mendapatkan 30% Damage tambahan terhadap monster dan menerima 30% Experience tambahan apabila membunuh monster.

2.Gilded Greaves
gildedgreaves-90x90
Dengan menggunakan sepatu ini Murad akan mendapatkan
  • +110 Magic DEF
Selain itu Murad akan mendapatkan Pasif:Resistance dari skill musuh sebesar 35% dan Pasif Unik:Mov Speed 60%

3.Spear of Longinus
spearoflonginus-90x90
Item selanjutnya yaitu Spear of Longinus, dengan menggunakan item ini Murad akan mendapatkan
  • +80% Phys ATK
  • 15% Cooldown Red
  • 150% Phys DEF
Tambahan,Murad akan mendaptkan Pasif:Setelah melukai target,mengurangi Phys DEF hingga 50 poin selama 5 Detik

4.Rankbreaker
rankbreaker-90x90
Item selanjutnya yang cocok untuk Murad yaitu Rankbreaker. dengan menggunakan item ini Murad akan mendapatkan
  • +100 Phys ATK
  • +10% Cooldown Red
Selain itu Pasif akan memberikan mobilitas yang cukup besar yaitu 10% Mov Speed dan Pasif break yang akan meningkatkan armor pierce sebesar 100×10 Hero level

5.Omni Arms
omni arms
Item selanjutnya yaitu Omni Arms. Murad akan mendapatkan
  • +70 Phys ATK
  • +15% ATK Speed
  • +10% life Steal
  • +10% Cooldown Red
  • +500 Max HP
Pasif Penta Power akan meningkatkan attack normal berikutnya dan memberikan tambahan physical damage sebesar 100%

6.Death Sickle
scythe
Item Terakhir yaitu Death Sickle, Murad akan mendapatkan
  • +60 Phys ATK
  • +5% Cooldown Red
Tambahan Pasif Divine:Mencegah Damage dari serangan mematikan dan meningkatkan movement speed sebesar 20% selama 1 detik.
Selanjutnya Arcana

1.Onslaught
Onslaught
Attack Damage: +2
Armor Pierce: +3.6

2.Guerrilla
Guerrilla
Attack Speed: +1%
Movement Speed: +1%

3.Skewer
Skewer
Attack Damage: +0.9
Armor Pierce: +6.4

Mungkin segini saja yang saya sampaikan.
Jika kalian suka dengan artikel ini jangan lupa untuk comment dan jangan lupa utuk berkunjung lagi BYE.